Jelang Ramadhan, Kapolsek Wonodadi Cek Ketersediaan Minyak Goreng di Wilayah Wonodadi

    Jelang Ramadhan, Kapolsek Wonodadi Cek Ketersediaan Minyak Goreng di Wilayah Wonodadi

    BLITAR - Jelang Bulan Suci Ramadhan Kapolsek Wonodadi Bersama Camat Wonodadi Melakukan Monitoring Pengecekan Persediaan Minyak Goreng di pertokoan wilayah Kecamatan Wonodadi Kab. Blitar. Senin (28/3/2022).

    Kapolsek Wonodadi AKP Agus Hendro Tri, S.H. melakukan mengecek harga bahan sembako di pertokoan dan juga antisipasi kelangkaan Minyak goreng di sejumlah toko yang berada di wilayah Kecamatan Wonodadi Kab. Blitar.

    Kegiatan tersebut dilanjutkan dengan melaksanakan pengecekan terhadap ketersediaan minyak goreng yang ada di gudang maupun di etalase toko tersebut.

    Pada kesempatan Kapolsek Wonodadi menyampaikan kepada karyawan toko untuk selalu mengecek persediaan minyak goreng ditempat etalase toko dan tidak melakukan penimbunan sembako terutama minyak goreng, selain itu juga menghimbau kepada pedagang maupun konsumen untuk tetap mematuhi protokol kesehatan untuk memutus mata rantai penyebaran Covid-19, pesannya. (Hms)

    BLITAR JATIM
    Sumartono

    Sumartono

    Artikel Sebelumnya

    Respon Cepat Polsek Ponggok Bersama Warga...

    Artikel Berikutnya

    Koramil Kanigoro Dampingi Warga Vaksinasi...

    Komentar

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar
    Hendri Kampai: Swasembada Pangan dan Paradoks Kebijakan
    Polda Jatim Berhasil Ungkap 28 Kasus TPPO, 41 Tersangaka Diamankan
    Hendri Kampai: Negara Gagal Ketika Rakyat Ditekan dan Oligarki Diberi Hak Istimewa

    Ikuti Kami